Teknik dan Paduan membuat daftar
isi dengan Multilevel List
Cara
membuat Daftar Isi Otomatis pada Microsoft Word 2010:
1. Pilihlah
View, lalu kemudian klikk Navigation panesampai tanda centang mucul yang
nanntinya akan diisi dengan Heading 1dan seterusnya
2. Isilah
Box Navigation dengan Heading 1, lalu Heading 2 dan Heading 3 dan seterusnya
3. Pada
menu Home pilihlah Syle kemudian klik Heading 1 isi dengan dengan BAB 1
Pendahuluan, BAB 11 Kajian pustaka, BAB 111 Metode penelitian , kemudian pada
Heading 2 untuk SUB BAB misalnya 1.1 Latar Belakang masalah 1.2 Rumusan
Masalah. Dan seterusnya.
4. Cara
membuat daftar isi secara otomatis,Misal :
·
Heading 1 isi dengan dengan BAB 1
Pendahuluan, BAB 11 Kajian pustaka, BAB 111 Metode penelitian , kemudian pada
Heading 2 untuk SUB BAB misalnya 1.1 Latar Belakang masalah 1.2 Rumusan
Masalah. Dan seterusnya.
·
Pilih menu Reference kemudian klik Table
of Contents
·
Pilih Tabel apa yang dibutuhkan
·
Sebelumnya harus mengisi Page Number
pada worksheet yang sedang digunakan
·
Kemudian akan muncul daftar isi secara
otomatis
·
Selantutnya adalah mengubah teksnya,
jenisnya, ukurannya, ataupun warna sesuai dengan keinginan dan kebutuhan.
Komentar
Posting Komentar